Layanan bebas pustaka atau biasa disebut dengan bebas pinjam diperuntukan bagi mahasiswa mahasiswi yang telah menyeleasaikan Studi (akan menjadi Sarjana dan mengikuti upacara Wisuda) mahasiswa yang pindah atau transfer/pindah ke perguruan tinggi lain.
PERSYARATAN :
1. Mengumpulkan Skripsi/TA dalam bentuk hardcopy maupun softcopy format ms-word/ dan pdf.
Isi soft copy: Skripsi/TA tercantum abstrak.
Skripsi/TA telah ditanda tangani mendapat persetejuan dari pihak terkait
2. Mengembalikan pinjaman (apabila memiliki).
3. Menyerahkan kembali kartu anggota baik aktif maupun tidak aktif.
4 Sumbangan buku ( buku terbitan tahun terbaru dan dibutuhkan pemustakanya).